skip to main | skip to sidebar

Media Iqbal Zen

Teruslah Berpuasa hingga Tuhanmu Menyuruhmu Berbuka

Pages

  • Beranda
  • Google Scholar
  • Arsip

Jumat, 27 Desember 2013

NIKMATNYA HIDUP SEBAGAI SEORANG MUSLIM


Barangsiapa yang mengerjakan amal saleh, baik laki-laki maupun perempuan dalam Keadaan beriman, Maka Sesungguhnya akan Kami berikan kepadanya kehidupan yang baik dan Sesungguhnya akan Kami beri Balasan kepada mereka dengan pahala yang lebih baik dari apa yang telah mereka kerjakan.
(Q.S. An-Nahl [16] : 97)

            Rasa-rasanya tidak ada nikmat yang paling agung melainkan kekuatan iman yang selalu melekat pada diri seorang manusia. Bagaimana tidak, dalam agama Islam eksistensi diri seorang manusia sangatlah dihargai dan dijunjung tinggi. Setiap manusia diberikan haknya masing-masing untuk menikmati hidup dan berkembang tanpa adanya diskriminasi. Perlakuan yang sama tanpa perbedaan jenis kelamin, ras, suku dan bangsa asal mereka melakukan amal sholih, yang membedakan di antara mereka adalah ketaqwaannya. 
            Dalam Islam, manusia disebut-sebut sebagai “ahsanu taqwim” sebaik-baik penciptaan. Artinya,ini menunjukan bahwa derajat manusia menempati nomor wahid dalam jajaran makhluk ciptaan Allah di muka bumi. Akan tetapi, untuk dapat mempertahankan predikat itu, manusia wajib mempunyai password atau PIN-nya. Apa itu? Iman dan Amal Sholih. Jika Iman sudah melekat pada diri manusia dan disertai dengan amal yang sholih maka predikat itu akan selalu melekat pada diri manusia dan bisa jadi ia akan lebih mulia dari malaikat. Padahal malaikat dalam al-Quran disebut sebagai makhluk yang tidak pernah berbuat maksiat kepada Allah dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan.
Baca selengkapnya »
Diposting oleh Unknown di 21.49 0 komentar Kirimkan Ini lewat Email BlogThis! Bagikan ke X Berbagi ke Facebook
Label: Motivasi

Senin, 16 Desember 2013

KUNCINYA ADALAH KEDEKATAN



Oleh : M. Iqbal Zen

Kemarin sore, ketika hendak meninggalkan kantor (sementara, hehe) ada seorang yang tiba-tiba datang sembari membawa tas besar. Seketika itu aku langsung menebak bahwa ia adalah seorang salesman. Ternyata benar. ia membawa barang dagangan berupa minyak wangi yang langsung diimport dari ‘negeri padang sahara’.
Baca selengkapnya »
Diposting oleh Unknown di 19.45 0 komentar Kirimkan Ini lewat Email BlogThis! Bagikan ke X Berbagi ke Facebook
Label: Muhasabah
Postingan Lebih Baru Postingan Lama Beranda

Mengenai Saya

Foto saya
Iqbal Zen
Muhammad Iqbal Juliansyahzen. Mengabdi sebagai seorang dosen tetap (PNS) di IAIN Purwokerto. Senang sekali bisa berbagi pengalaman dan pengetahuan. Menulis sebagai ikhtiar merawat akal (hifz al-'aql). Selamat membaca
Lihat profil lengkapku

Menu kami

  • Akhlak (6)
  • Anekdot (10)
  • Doa (3)
  • Ekonomi (1)
  • Falak (3)
  • Hadis (1)
  • Kajian Fiqih (17)
  • Kajian Keislaman (8)
  • Kisah (3)
  • Lyrics (3)
  • Makalah (10)
  • Motivasi (9)
  • Muhasabah (38)
  • Mukjizat al-Qur'an (1)
  • Peradilan (1)
  • Psikologi Keagamaan (16)
  • Sosial Humaniora (5)
  • Student Exchange (16)
  • Studi Islam (2)
  • Ulasan (2)
Diberdayakan oleh Blogger.

Daftar Tulisan

  • ►  2020 (8)
    • ►  September (3)
    • ►  April (2)
    • ►  Februari (3)
  • ►  2017 (9)
    • ►  Agustus (7)
    • ►  Maret (1)
    • ►  Februari (1)
  • ►  2016 (7)
    • ►  September (2)
    • ►  April (1)
    • ►  Maret (4)
  • ►  2015 (1)
    • ►  Juni (1)
  • ►  2014 (6)
    • ►  Desember (2)
    • ►  Juni (1)
    • ►  April (1)
    • ►  Maret (1)
    • ►  Januari (1)
  • ▼  2013 (42)
    • ▼  Desember (2)
      • NIKMATNYA HIDUP SEBAGAI SEORANG MUSLIM
      • KUNCINYA ADALAH KEDEKATAN
    • ►  November (2)
    • ►  Oktober (3)
    • ►  September (5)
    • ►  Juli (1)
    • ►  Juni (4)
    • ►  Mei (16)
    • ►  Februari (4)
    • ►  Januari (5)
  • ►  2012 (44)
    • ►  Oktober (8)
    • ►  September (2)
    • ►  Juni (16)
    • ►  April (2)
    • ►  Maret (3)
    • ►  Januari (13)
  • ►  2011 (28)
    • ►  Oktober (1)
    • ►  Agustus (1)
    • ►  Mei (1)
    • ►  April (9)
    • ►  Maret (10)
    • ►  Januari (6)

Pengikut

 
Copyright (c) 2010 Media Iqbal Zen. Designed for Video Games
Download Christmas photos, Public Liability Insurance, Premium Themes